Sistim 3 fase memiliki 3 bentuk gelombang yaitu 2/3 p radian (120 derajat, 1/3 siklus) untuk waktu tertentu.
Perhatikan gambar sistem AC 3 Fasa berikut
Gambar diatas menunjukan sistem satu siklus tiga fase, dari 0 sampai 360 derajat (2 p radian), sepanjang aksis waktu. Garis yang diplotkan menunjukan keragaman tegangan sesaat (atau arus) dalam waktu. Siklus ini akan terulang 50 atau 60 kali per detiknya ( jika frekuensi sumbernya 50Hz), tergantung pada frekuensi sistem dayanya. Warna garis menyatakan kode pewarnaan Amerika untuk sistem tiga fase: hitam =VL1, merah=VL2 dan biru=VL3.
Sistem pasokan tiga fase selanjutnya dinyatakan oleh hubungan bintang dan delta seperti ditunjukkan dalam kedua gambar dibawah ini :
berbicara Sistem Tenaga Listrik berikut tabel tabel rumus yang banyak digunakan dalam kelistrikan